Cara Menjadi Anak yang Pintar dan Disayang Orang Tua
Halo teman-teman, menjadi anak yang pintar dan disayang orang tua merupakan impian kita semua. Tapi, terkadang kita bingung mau mulai dari mana dan apa saja yang dilakukan. Masaharist.com akan membantu kamu dengan memberikan beberapa tips dan cara. Semoga bermanfaat ya.
Hal ini perlu di ingat sebelum kita memasuki tips dan cara yang lainnya. Kata-kata hikmah itu berasal dari bahasa arab كن صبورا، فالأشياء الجميلة تحتاج إلى وقت. Bersabarlah, sesuatu yang indah itu perlu waktu. Untuk menjadi anak yang pintar dan disayang orang tua, kita harus sabar. Hal ini tidak dapat terjadi secara instan. Kita harus terus berusaha, dan berdoa serta pantang menyerah dalam mencapai tujuan kita. Ingat, tidak ada yang instan di dunia ini, bahkan mie instan sekalipun butuh proses dalam pembuatannya.
Untuk menjadi anak yang pintar kita harus disiplin. Baik disiplin dalam belajar, istirahat dan juga bermain. Cobalah untuk membuat jadwal dalam satu hari itu, berapa jam untuk belajar, berapa jam untuk istirahat dan berapa jam untuk bermain. Bila kalian bingung dalam membuat jadwal cobalah minta pertolongan guru, atau orang tua kalian. Apabila mereka tidak bisa, kalian bisa meminta tolong orang dewasa yang kalian kenal
Belajar merupakan dasar agar kita menjadi anak yang pintar. Jangan hanya belajar saat mendekati ujian saja. Belajar tidak harus langsung banyak dan sekaligus, tapi secara berangsur angsur. Cobalah untuk membuat rangkuman sendiri, lalu mengerjakan soal latihan.
Agar kita tetap fit dalam menjalani hari-hari kita, maka sangat penting bagi kita menjaga kesehatan. Menjaga kesehatan dapat dilakukan dengan beberapa hal, antara lain tidur yang cukup, olahraga yang rutin, serta makanan yang sehat dan bergizi. Tidur yang cukup dapat memudahkan kita dalam belajar, sehingga saat belajar kita tidak mengantuk. Olahraga yang rutin juga membantu tubuh kita tetap segar. Serta makanan yang sehat dan bergizi akan membuat tubuh kita fit dan tidak gampang sakit.
Sebagai insan yang beriman dan bertaqwa kepada Yang Maha Kuasa, sudah sewajarnya kita berdoa. Karena manusia hanya berusaha dan berikhtiar semampunya sedangkan yang menentukan hasilnya adalah Allah swt. Dan jangan lupa mintalah doa kedua orang tua. Karena doa kedua orang tua itu makbul dan lebih cepat dikabulkan oleh Allah swt.
Itu dia beberapa cara menjadi anak yang pintar dan disayang orang tua yang sudah dirangkum masharist.com, semoga bermanfaat.
Cara Menjadi Anak yang Pintar dan Disayang Orang Tua. Peggy und Marco Lachmann-Anke Pixabay |
Bersabarlah, Sesuatu yang Indah Perlu Waktu
Hal ini perlu di ingat sebelum kita memasuki tips dan cara yang lainnya. Kata-kata hikmah itu berasal dari bahasa arab كن صبورا، فالأشياء الجميلة تحتاج إلى وقت. Bersabarlah, sesuatu yang indah itu perlu waktu. Untuk menjadi anak yang pintar dan disayang orang tua, kita harus sabar. Hal ini tidak dapat terjadi secara instan. Kita harus terus berusaha, dan berdoa serta pantang menyerah dalam mencapai tujuan kita. Ingat, tidak ada yang instan di dunia ini, bahkan mie instan sekalipun butuh proses dalam pembuatannya.
semua yang indah butuh waktu. |
Disiplin
Untuk menjadi anak yang pintar kita harus disiplin. Baik disiplin dalam belajar, istirahat dan juga bermain. Cobalah untuk membuat jadwal dalam satu hari itu, berapa jam untuk belajar, berapa jam untuk istirahat dan berapa jam untuk bermain. Bila kalian bingung dalam membuat jadwal cobalah minta pertolongan guru, atau orang tua kalian. Apabila mereka tidak bisa, kalian bisa meminta tolong orang dewasa yang kalian kenal
Disiplin. |
Belajar yang Teratur
Belajar merupakan dasar agar kita menjadi anak yang pintar. Jangan hanya belajar saat mendekati ujian saja. Belajar tidak harus langsung banyak dan sekaligus, tapi secara berangsur angsur. Cobalah untuk membuat rangkuman sendiri, lalu mengerjakan soal latihan.
Belajar yang Teratur. |
Menjaga Kesehatan
Agar kita tetap fit dalam menjalani hari-hari kita, maka sangat penting bagi kita menjaga kesehatan. Menjaga kesehatan dapat dilakukan dengan beberapa hal, antara lain tidur yang cukup, olahraga yang rutin, serta makanan yang sehat dan bergizi. Tidur yang cukup dapat memudahkan kita dalam belajar, sehingga saat belajar kita tidak mengantuk. Olahraga yang rutin juga membantu tubuh kita tetap segar. Serta makanan yang sehat dan bergizi akan membuat tubuh kita fit dan tidak gampang sakit.
Menjaga Kesehatan. Pixabay |
Berdoa
Sebagai insan yang beriman dan bertaqwa kepada Yang Maha Kuasa, sudah sewajarnya kita berdoa. Karena manusia hanya berusaha dan berikhtiar semampunya sedangkan yang menentukan hasilnya adalah Allah swt. Dan jangan lupa mintalah doa kedua orang tua. Karena doa kedua orang tua itu makbul dan lebih cepat dikabulkan oleh Allah swt.
Berdoa. Gambar oleh Samer Chidiac dari Pixabay |
Itu dia beberapa cara menjadi anak yang pintar dan disayang orang tua yang sudah dirangkum masharist.com, semoga bermanfaat.
Çok bilgilendirici konular seçmissiniz
ReplyDelete